ARTI LAMBANG
ARTI LAMBANG
TAPAK SUCI PUTERA MUHAMMADIYAH
Tapak Suci Lahir Pada Tanggal 31 Juli 1963 di Jogjakarta
Didirikan Oleh M.Bari Irsyad dan M.Wahib
BENTUK BULAT : Bertekad Bulat
BERDASAR BIRU : Keagungan
BERTEPI HITAM : Kekal & Abadi Melambangkan Sifat Allah
BUNGA MAWAR : Keharuman
WARNA MERAH : Keberanian
DAUN KELOPAK HIJAU : Kesempurnaan
BUNGA MELATI PUTIH : Kesucian
JUMLAH SEBELAS : Rukun Islam & Rukun Iman
TANGAN KANAN PUTIH : Keutamaan
TERBUKA : Kejujuran
BERJARI RAPAT : Keeratan
IBU JARI TERTEKUK : Kerendahan Hati
SINAR MATAHARI KUNING : Putera Muhammadiyah
* Disimpulkan menjadi : “Bertekad bulat mengagungkan asma ALLAH SWT kekal dan abadi, dengan keberanian menyerbakan keharuman dengan sempurna, dengan kesucian menunaikan Rukun Islam dan Rukun Iman, mengutamakan keeratan dan kejujuran dengan rendah hati”
Motto : “ Dengan Iman dan Akhlak Saya Menjadi Kuat”
“ Tanpa Iman dan Akhlak Saya Menjadi Lemah”